Cara Mudah Daftar Blogger Ke Google News Terbaru 2022

Cara Mudah Daftar Blogger Ke Google News Terbaru 2022


Cara Daftar Google news terbaru

Google News

Kalian bermasalah dengan indexing google? artikel kita sulit di index google? artikel kita terlalu lama untuk di index google? sama saya juga kakakaka.Eh tetapi Sanzzzz Google News Solusinya.

Apa itu Google News?

Google News merupakan layanan kompilasi berita yang secara otomatis menampilkan berita-berita dari brbagai media.singkatnya Google News atau Google Berita adalah layanan google yang menampilkan bermacam-macam berita dri berbagai media atau blog-blog.

Syarat Daftar Google News 

Dalam hal ini untuk mendaftar google news tidak memiliki syarat apapun,namun alangkah lebih baiknya jika kalian memenuhi beberapa hal yang harus kalian siapkan sebelum mendaftar ke google news agar blog yang kalian daftarkn bisa diterima dengan cepat di google news.

Hal-hal yang harus diperhatikan sebelum mendaftar google news

  • Artikel minimal 15-30 artikel 
  • Artikel harus sudah terindex semua 
  • Artikel harus Original bukan copy paste 
  • Daftarkan blog ke Feedburner

Cara Daftar Google News 

Cara daftar google news sangat lah mudah.

Kalian hanya tinggal masuk ke www . publishercenter .com,lalu kalian pilih Tambah Publikasi kemudian isi semua sesuai blog atau web kalian,kemudian upload logo blog kalian setelah itu simpan.Kemudian masuk ke bagian edit lalu masukkan semua kolom-kolom yang kosong sesuai dengan apa yg diminta.Lalu isi juga bagian rubrik dengan url feed kalian cara lihat url feed,yaitu dengan klik kanan pada mouse di blog kalian kemudian pilih inspect halaman,kemudian cari feed/post/default. lalu masukkan ke alamat rubrik kalian,kemudian pilih berikutnya,tunggu sampai pratinjau halaman muncul lalu kalian klik publikasikan dan selesai,Tunggu sampai google news meninjau blog kalian dan sampai ada tulisan nya Sedang Tayang dengan warna hijau.

Kira-kira blog kita akan diterima setelah beberapa hari,berkisar antara 1-2 minggu paling lama.

Next Post Previous Post
No Comment
Add Comment
comment url